Dengan menyusu pada raja celeng, mereka pun memperkuat ilmu celengnya. Dan apa lagi ilmu celeng itu, selain serakah, ilmlu kemaruk, ilmu mengeruk harta, ilmu korupsi , ilmu gila kuasa untuk menumpuk kekayaan yang tiada batasnya. Namun untuk bisa menyusu dan memperoleh ilmu itu ada syaratnya. Kurang lebih sama dengan pesugihan, yang juga menuntut syarat kurban.rnrnMenyusu Celeng karya Sindhunata…
Di bawah ini adalah Pengantar yang ditulis Bapak Rendra, Penyair terkenal IndonesiarnrnSemasa hidupnya Chairil Anwar tidak pernah dihargai oleh pare kritikus. Ia dianggap seniman yang bombastis, liar , dan penyair yang merusakkan nilai sastra dengan bahasa yang lugas tanpa dihias-hias. Tetapi setelah ia wafat, semua kritikus memujinya dan mengakuinya sebagai pelopor pembaruan seni sastra di Ind…