Text
Bagaimana Mencintai dan Agar Dicintai
Dalam buku ini teman-teman akan bertemu dengan argumentasi bahwa gagasan cinta romantik kerap mengecoh. Oleh karena itu buku ini menawarkan cara-cara untuk mencintai dan dicintai. Buku ini juga menawarkan cara terbaik untuk merancang dan mempertahankan perkawinan yang bahagia. Buku ini dibahas dengan praktis, bahasa yang mudah dimengerti, isinya membesarkan hati dan akan membantu pembaca meningkatkan hubungan emosional dan menemukan kehidupan yang dipenuhi kebahagiaan.
No other version available