Buku ini berisi uraian mengenai pot untuk tanaman hias, taman gantung babylonia, tanah-porselia-plastik, bentuk dan macan-macam pot, pot luar, pot gantung, dua tingkat untuk hidroponik, dan pot bonsai.
Buku ini berisi informasi mengenai bentuk-bentuk dekorasi yang mungkin dilakukan dengan menggunakan media tanaman baik dengan aksesoris, tanaman di rumah, taman mini, sabagai sambutan hari khusus, sebagai hantaran, maupun sebagai dekorasi pesta outdoor.