Buku ini mengisahkan perjalanan hidup Ir. Martinus Putuhena, orang Ambon pertama yang meraih gelar insinyur dari THS (ITB) Bandung tahun 1927. Gelar itu ia peroleh setelah melalui perjalanan panjang menuntut ilmu.rnUntuk masuk sekolah ia harus menjadi Anak Piara dan untuk melanjutkan lagi ia harus meninggalkan kampung halamannya, pergi ke Tondano di Sulawesi Utara, kemudian pindah ke Yogyakarta…