Buku ini terdiri dari 3 bab yakni Spiritualis dan substansialis; Menuju Demokrasi; dan Bunga Rampai Sosial Politik. Buku ini mengajak pembaca merenungkan jalannya solidaritas keagamaan dalam proses politik Indonesia.
Buku ini merupakan dokumentasi proses demokratisasi di Indonesia terutama sejak awal 1980-an hingga 2005, dengan mengikuti perkembangan politik di Indonesia dari tahun ke tahun, pasangsurutnya, dengan sesekali membandingkannya dengan proses yang sama di negara-negara maju terutama Amerika Serikat. Buku ini ditulis oleh R. William Liddle seorang Indonesianis yang paling mengikuti perkembangan po…