Buku ini memaparkan bagaimana menjalankan tugas tersebut, yaitu membangun karakter remaja. Tiga pakar pembinaan remaja memberikan panduan untuk mengukuhkan enam karakter pada remaja anda, dapat dipercaya, menghargai orang lain, bertanggung jawab, penuh kasih dan peduli sesama