Magda da Silva, sungguh menawan, bagaikan mawar merah segar di antara penghuni Padang Ara yang hitam kering dipanggang terik kemarau. Kulitnya kuning bersih, tubuhnya tinggi semampai, rambutnya ikal panjang.rnMalam itu dia mengenak baju hangat baru, pemberian Pastor Robert. Malam itu dia menjamu pastor Robert di rumahnya yang sederhana; sementara suami-nya, Guru Frans, berusaha menambah penghas…