Saat menjalani residensi penulis, seorang narator yang tidak disebutkan namanya berfokus pada warna putih untuk menyalurkan rasa sakit batinnya secara kreatif. Melalui kisah-kisah yang liris dan saling berkaitan, dia berfulat dengan tragedi yang menghantui keluarganya, mencoba memahami kematian kakak perempuannya dengan menggunakan warna putih. Mulai dari membayangkan saat pertama kali ibunya m…