Natal tiba, dan Marie Stahlbaum menerima hadiah istimewa: Nutcracker, boneka kayu pemecah kacang yang berbentuk prajurit gagah. Segera saja Nutcracker menjadi mainan kesayangan Marie, dan gadis kecil itu bersumpah untuk merawat dan melindunginya. Marie tak tahu bahwa sesungguhnya Nutcracker adalah pangeran yang dikutuk dan diburu oleh Raja Tikus berkepala tujuh. Demi menyelamatkan nyawa Nutcrac…
Cerita tentang bagaimana Si Kecil Filip ingin sekolah padahal usianya belum mencukupi; persahabatan sejati seekor singa dengan anjing; kecerdikan landak yang mampu mengalahkan kesombongan kelinci; seorang hakim yang adil dan bijaksana menyelesaikan segala macam perkara dan masih banyak cerita lainnya
This book contains 10 Indonesian folk tales; Si Kabayan from West Java, Malin Kundang from Sumatra, Loro Jonggrang from Central Java, The Story of Minangkabau or The Buffalo's Victory from West Sumantra, The River Banyuwangi from East Java, Buaya and Beruk from Sumatra, The Cock of Panji Kelaras from Central Java, Ringkitan and The Cuscus from Sulawesi, Pa Dungu from Java, and word list in orde…
Kisah dalam buku ini dikumpulkan dari dongeng timur tradisional dan dikisahkan kembali dengan gaya bahasa sangat puitis, sarat mengandung perasaan dan emosi sangat intens. Kisah-kisah itu bercerita tentang hidup, cinta, gairah, seni, dan kematian, maka tidak terkait pada satu masa dan satu negeri saja, melainkan menyangkut manusia secara universal sepanjang masa.
Buku ini berisi kisah-kisah dongeng rakyat tentang pertempuran di Waribang, Janji perlu ditepati, Bawang Merah dan Bawang Putih, Anak Katak dan Anak Lembu, Si Untung Yang membuat tak beruntung, Si Pitung sang Pembela, dan kisah Condelaras.
Dongeng atau cerita adalah suatu bentuk pesan komunikasi tersebut, yaitu pesan yang mungkin mengandung rangkuman kenyataan atau bisa jadi banyak yang berisi angan - angan atau gagasan yang disebut karangan. Selamat membaca
Pada zaman dahulu hiduplah seorang raja bersama permaisurinya. Mereka sangat menderita karena belum mempunyai keturunan. Seluruh pelosok dunia telah dikunjunginya, semua usaha telah di tempuh, namun keinginan mereka belum juga terkabul. Tetapi untunglah akhirnya permaisuri mengandung dan melahirkan seorang anak perempuan. Menurut kebiasaan, pada saat pemberian nama raja dan permaisuri mengundan…
Pada zaman dahulu ada seorang raja yang sangat dicintai rakyatnya dan dihormati oleh raja - raja negeri tetangga. Raja ini boleh dikatakan raja yang paling bahagia di seluruh dunia. Kebahagiaan ini bertambah lagi ketika raja menikah dengan putri cantik dan baik hati. Pasangan ini dikaruniai seorang bayi perempuan yang mungil dam cantik jelita. Selamat membaca