Buku ini mengajarkan mengenai cara berdoa dan arti menjadi seorang Katolik. Pada bagian pertama berisi doa-doa harian dan arti penting doa-doa tersebut dalam keluarga Katolik. Bagian kedua berisi penjelasan mengenai syahadat iman yang diwariskan turun temurun dalam tradisi Katolik.
Buku ini diharapkan menjadi bahan bacaan dan acuan untuk studi teologi tentang pokok-pokok iman Gereja secara lengkap bagi para pengajar teologi dan agama ataupun para mahasiswa teologi dan ilmu kateketik.rnBuku ini juga dapat menjadi bahan bacaan untuk pendalaman iman bagi para pastor, ketekis, guru agama, pemerhati atau umat beriman lainnya yang ingin menyegarkan wawasan dan kedalaman iman Ka…
Buku ini menyajikan penjelasan-penjelasan rasional atas 12 pasal dari syahadat para rasul. Penjelasan-penjelasan dalam buku ini dapat menjadi salah satu refrensi untuk mencari keterangan dan penjelasan yang dimaksud dari syahadat iman yang kerap didoakan oleh Orang Katolik. Buku ini bagus dibaca sebelum seseorang masuk menjadi orang Katolik, ataupun bagi seorang Katolik yang mempertanyakan makn…
Dalam mempersiapkan Milenium ke-3 atau Tahun Yubile di tahun 2000, Gereja semesta menawarkan permenungan mendalam tentang misteri kehidupan iman, terutama penghayatan akan Yesus Kristus. Buku ini dapat menjadi alat bantu untuk mengadakan permenungan pribadi maupun kelompok dalam lingkungan dan keluarga.
Dengan rumusan singkat disertai gambar serta menggunakan bahasa populer, buku ini ditulis untuk menjelaskan isi Syahadat Iman Katolik. Dengan harapan, siapa saja yang membaca semakin mengerti Iman Katolik, menghayati, mencintai dan menjadikannya sebagai harta kebanggaan yang dihidupi, dan sebagai seorang Katolik, semoga kita tidak akan meninggalkannya.