Buku ini berisi cerita dramatik tentang kehidupan dan kematian Yesus Kristus. Pengarang yang jurnalis melengkapi riset investigatif, menuntun ke kesimpulan-kesimpulan mengejutkan. Jati diri Yesus, baik sebagai pribadi maupun sebagai seorang Yahudi, diuji dalam konteks historis dan buku ini dilengkapi dengan kronologi kejadian-kejadian paling penting. Hasilnya: catatan-catatan biografis kontempo…
Buku ini menjadi kacamata dalam melihat kontroversi kisah penyaliban Yesus serta untuk bersikap kritis terhadap aneka ajaran dan devosi Gereja yang muncul dari peristiwa sengsara dan penyaliban.rnSebuah usaha menguak selubung ketidatahuan kita.