Search by :
Last search:
Novel ini mengajarkan banyak hal dari benua Afrika. Masalah yang diangkat adalah masalah semua negara yang sedang berkembang. Ketiga tokoh utamanya adalah figur politikus, cendikiawan dan massa rakyat.