Apa yang daoat disumbangkan sekolah Katolik untuk masyarakat? Seperti dikemukakan dalam Deklarasi Tentang Pendidikan Kristen, Konsili Vatikan II (Gravissimum Educationis), sekolah Katolik ikut mengusahakan terwujudnya cita-cita budaya dan perkembangan kaum muda. Dalam mengejar tujuan itu, sekolah Katolik menekankan empat bidang yang merupakan dimensi pendidikannya: (a) suasana pendidikan di …
Buku Lembaga Pendidikan Katolik yang diterbitkan KANISIUS Penerbit-Percetakan memotret relevansi idealisme pendidikan Katolik di tengah perubahan zaman dan berbagai persoalan bangsa Indonesia. Buku ini merupakan kumpulan tulisan dari berbagai kalangan. rnSelamat membaca :)