Teman merupakan fiksi berisi kutipan kata manis dan galau tentang friend zone, tema yang sangat lekat dengan pembaca remaja. Dikemas dengan sangat cantik dan handy karena isi buku berwarna dengan sampul hardcover dan penuh ilustrasi menarik oleh Bella Anshori. Buku ini juga tak hanya berisikan kutipan semata, tetapi juga mengandung alur cerita yang bisa diikuti pembaca, layaknya membaca kisah c…
Ketemu sahabat lama? Siapa yang nggak seneng? Itu juga yang terjadi pada Val, saat ketemu Kirana, sahabatnya waktu kecil. Val kebetulan pindah ke SMA tempat Kirana bersekolah.rnrnTapi lalu Val sadar, ternyata Kirana yang sekarang bukanlah Kirana yang dulu. Kirana seolah berubah menjadi orang asing di mata Val. Sang rembulan kini telah menjadi matahari. Itu sedikit mengecewakan Val yang diam-dia…