Buku ini berisi uraian mengenai ketujuh dosa pokok yang dapat menguasai dan merusak hati manusia.
Dalam buku ini dibahas masalah dan aturan-aturan moral yang berlaku di kalangan masyarakat mengenai dosa dan cinta.
Buku ini menjelaskan bagaimana etika bisnis kini menjadi suatu bidang garapan intelektual dan akademis yang tidak kalah penting dengan bidang-bidang lain.
Buku ini berisi renungan-renungan mengenai makna penderitaan dan iman dalam kacamata moral. Dalam buku ini juga diuraikan makna penderitaan dan iman bagi tokoh-tokoh dalam kitab suci dan bagaimana sikap orang beriman terhadap penderitaan. Buku kecil yang mudah dibaca ini dapat membantu teman-teman memandang penderitaan dari prespektif iman.
Dalam buku ini kita banyak menemukan pesan kebijaksanaan dan pesan moral.
Buku ini merespon berbagai komentar tentang agama yang dianggap sebagai perusak, agama yang menuntun seseorang ke dalam kekerasan dan terorisme serta keyakinan-keyakinan religius itu irasional dan imoral serta tidak ada tempat di dalam masyarakat modern. Buku ini menjadi bacaan yang berguna bagi semua orang yang mencari isu kebenaran, kebebasan dan keadilan.
Buku ini memberi kritik, masukan dan saran kepada pemerintah, membangkitkan semangat dan motivasi kepada pemuda, mahasiswa, dan rakyat indonesia untuk maju dan berjuang bagi kejayaan Bangsa dan negara.
Buku ini ditulis untuk para peminat, khususnya peminat-mula, filsafat politik. Pembaca akan menelusuri teori-teori yang berbeda mengenai legitimasi politik, dan menangkap tradisi-tradisi intelektual utama yang telah membentuk argumentasi politik di Barat selama beberapa abad terakhir. Berbagai pemikiran itu ditempatkan dalam konteks historis masing-masing, namun fokus utamanya adalah pada pener…
Buku ini membeberkan unsur-unsur agama, pemahaman dan penghayatannya. Tepatnya inti agama, kemungkinan pemahaman dan penghayatannya.Yang dibeberkan bukan hanya yang ideal dan baik-baik saja, tetapi yang tidak ideal dan tidak diharapkan dengan segala akibatnya, baik sebagai penganut agama sendiri, orang lain, maupun masyarakat. Tujuannya untuk mensharingkan cara pandang terhadap agama, pemahaman…
Buku ini berisi informasi tentang tata negara, pendidikan moral pancasila, dan pendidikan sejarah perjuangan bangsa.