Buku ini diberi judul: BIBEL: Warisan Iman, Sejarah, dan Budaya. Dengan judul ini hendak diperlihatkan bahwa Sabda atau Firman Allah memang adalah kata-kata Allah yang diwahyukan dan diinspirasikan kepada manusia dan ditulis sesuai dengan konteks zamannya, untuk diwariskan turun-temurun hingga generasi saat ini. Maka, isi Kitab Suci pun tidak bisa lepas dari pengalaman religius, peradapan, sej…
Buku ini berisi informasi seputar TNI sejak Pasca TNI, Politik, Penguasa, Bisnis, Peran dan Fungsi TNI, Peran Sosial Politik TNI, Pasca Pemilu 1999, Pengembangan Masyarakat Indonesia Baru, Dilema Politik TNI, Kontroversi RUU penanggulangan Keadaan Bahaya, Pembenaran Politik TNI, Hubungan TNI dan Pemerintah di Era Gus Dur, TNI, Wiranto dan Abdurrahman Wahid, serta studi tentang TNI.
Samurai adalah karya Paul Verley yang meskipun singkat tetapi mampu melacak jejak evolusi kaum samurai dari asal mulanya hingga ke masa modern. Verly menjelajah sejarah Jepang ribuan tahun yang lalu untuk menganalisa kedudukan kaum samurai sebagai institusi penting dan besar pengaruhnya dalam sejarah Jepang. kaum samurai berkontribusi penting dalam membuat kekuasaan feodal dan tradisi milit…
Segitiga bermuda sempat menyita perhatian, sekaligus mencengangkan duni sebagai sebuah tempat penuh misteri. Ribuan investigasi telah dilakukan kaum cerdik pandai, mencoba menguak misteri Bermuda, saat banyak kapal yang sedang berlayar itu raib begitu saja tak tahu di mana rimbanya. Segitiga bermuda seperti fenomenon aneh lainnya yang ada kaitannya dengan kawasan ini, Samudera Atlantik-mema…
Buku ini tidak hanya berisi sejarah Gereja Betawi di Kampung Sawah Pondok Gede, tetapi juga sejarah gereja Katolik Indonesia yang bersumber dari berbagai jurnal dan catatan pribadi yang menjadikan karya ini berharga dan terhindar dari manipulasi sejarah dalam bentuk yang menyerupai novel sejarah. Dalam buku ini, penulis ingin menunjukkan bahwa ada sebuah komunitas kristiani yang tetap eksis,…
Buku ini berisi dua novelet, yaitu novelet Nyai Wonokromo dan Nyai Adipati. Novelet Nyai Wonokromo ini berkisah tentang ketidakadilan di Hindia Belanda: pertentangan elite politik dengan kepatriotan jiwa seorang Nyai yang melahirkan kesadaran, perlawanan dan keteguhan hati. Dengan setting Surabaya akhir abad ke 18 pengarng sesungguhnya bicara tentang kehidupan sosial sekarang. Sedangkan novelet…
Dunia mengenang Napoleon Bonaparte (1729-1821) sebagai panglima perang cemerlang, genius militer yang melejit dari seorang perwira muda Prancis menjadi kaisar paling berkuasa di Eropa, dan penakluk ulung yang telah mengubah sejarah dunia. Namun, di balik kegemilangannya ternyata tersembunyi sebuah kisah cinta yang getir.......... Siapakah wanita yang telah meninggalkan jejak muram di hati Na…
Tahun 2006 : Amba pergi ke pulau Buru. Ia mencari seorang yang dikasihinya yang memberinya seorang anak di luar nikah. laki-laki itu Bhisma, dokter lulusan Leipzig, Jerman Timur, yang hilang karena ditangkap pemerintah orde baru dan dibuang ke Pulau Buru. ketika kamp tahanan politik itu dibubarkan dan para tapel dipulangkan, Bhisma tetap tak kembali. Novel berlatar belakang sejarah ini mengisah…
Bagian kedua dari trilogi Roro Mendut-Genduk Duku-Lusi Lindri. Buku ini menceritakan kisah pembantu terdekat Roro Mendut, Genduk Duku, dan pencariannya akan cinta, kehidupan, dan perjalanan di Jawa abad ke-17. Gadis Duku adalah sahabat kecil rara mendut setelah yang terakhir ini gugur melawan keris Tumenggung Wiraguna. Novel ini mengungkap suasana tahun-tahun akhir masa pemerintahan Sultan Agun…
Novel inilah yang disebut oleh Wijaya Herlambang, sejarahwan dan peneliti politik kebudayaan Indonesia, sebagai buku yang menuliskan narasi sejarah Indonesia tahun 1965 dengan berdasar data-data dan logika yang berbeda yang telah disebarkan pada masa orde baru.