Buku ini dimaksudkan bagi siapa saja yang ingin memperoleh pandangan dan pemahaman yang luas dan seimbang mengenai inti hakikat manusia dan tentang dasar-dasar kesemestaa kenyataan.
Buku ini mengajukan salah satu ide sentral dan terpenting dari psikoanalisa Jacques Lacan, yakni mengenai gagasan subjek. Buku ini memaparkan pemahaman Jacques Lacan mengenai subjek, sekaligus melihat posisi Lacan dalam dunia intelektual, psikoanalisa, dan kebudayaan modern. Teori Lacan banyak digunakan oleh filsuf lainnya seperti Luce Irigaray, Slavoi Zizek, Alan Badiou, Gilles Deleuze, dan la…
Buku ini adalah buku latian soal-soal mengenai Sosiologi dan Antropologi. Soal-soal tersebut disertai dengan jawaban dan penjelasannya. Buku ini bagus untuk menambah pengetahuan mengenai Sosiologi dan Antropologi.
Buku ini berisi soal-soal acuan ujian akhir sekolah untuk bidang studi sosiologi dan antropologi.
Buku ini berisi uraian singkat dan sederhana untuk menghantar teman-teman memahami ilmu Antropologi. Uraian-uraian yang disajikan antara lain Ruang lingkup penyelidikan Antropologi, Manusia, Pengertian tentang kebudayaan dan masyarakat, perubahan masyarakat dan kebudayaan,aspek-aspek kebudayaan, dan antropologi pembangunan masyarakat tradisional ke dalam dunia modern.
Beragam kelompok suku bangsa mendiami 17.508 pulau yang membentuk Indonesia. Keragaman wilayah merupakan salah satu di antara ciri-ciri yang sangat menonjol, baik yang terlihat dari segi alam maupun dari segi manusia. Sejarah yang rumit dan kaya menambah pengalaman orang Indonesia. Modernisasi mengubah lingkungan alam dengan pertambahan jaringan jalan, prasarana kesehatan dan pendidikan yang be…