Penulis menggambarkan islam sebagai salah satu agama terpenting didunia yang menjadi dasar bagi perkembangan peradaban modern, menjadi sumber inspirasi bagi banyak cendekiawan, ilmuwan, dan pujangga. Dilengkapi dengan kronologi yang terperinci dan daftar tokoh penting yang informatif, sehingga menjadikan buku ini sebagai pengantar ringkas yang komprehensif. Merangkum riwayat pangjang Islam …
Buku ini berisi cerita dramatik tentang kehidupan dan kematian Yesus Kristus. Pengarang yang jurnalis melengkapi riset investigatif, menuntun ke kesimpulan-kesimpulan mengejutkan. Jati diri Yesus, baik sebagai pribadi maupun sebagai seorang Yahudi, diuji dalam konteks historis dan buku ini dilengkapi dengan kronologi kejadian-kejadian paling penting. Hasilnya: catatan-catatan biografis kontempo…
Banyak informasi mengenai Perang Salib yang beredar lewat berbagai media, termasuk buku. Namun, Perang Salib adalah salah satu buku yang memberikan pemahaman detail mengenai pertempuran-pertempuran tersebut dilihat dari sudut pandang sejarah dan militer, tanpa dibebani bias-bias agama yang terkadang mengaburkan peristiwa sebenarnya yang berlaangsung dalam kurun waktu 400 tahun. * Buku yang …
Dalam kurun lebih dari dua dasawarsa (1808-1830) tatanan lama Jawa dihancurkan dan sebuah pemerintah kolonial baru didirikan - suatu peristiwa yang mendorong kekuatan identitas kembar, Islam dan kebangsaan Jawa, ke dalam suatu perseteruan sengit dengan gelombang imperialisme yang dibawa oleh gubernemen Hindia Belanda. Dikenal sebagai Perang Jawa (1825-1830), perseteruan itu berakhir dengan keka…
Jejak-jejak Islam yang membentang selama lima belas abad telah melahirkan peradaban yang sangat kaya di seluruh penjuru dunia. Mulai dari sistem pemerintahan, ilmu pengetahuan, hinga arsitektur klasik bernilai tinggi. rnrnMelalui kamus sejarah dan peradaban Islam ini, pembaca dapat mengetahui dan memahami sejarah Islam secara ringkas dan kontribusi masyarakat muslin di pelbagai penjuru dunia de…
Buku ini berisi sketsa biografis sejumlah ulama terkemuka di Indonesia, khususnya mereka yang bergerak di dunia pendidikan. Buku ini hadir sebagai sebuah ekspresi dari hasrat untuk memahami, menghayati, dan mengambil pelajaran dari perjalanan hidup mereka yang diakui telah memiliki kontribusi penting dalam perkembangan Islam Indonesia. Dengan ini teman-teman bisa menyaksikan proses saat otorita…
Pertahankan keutuhan tanah leluhur yang telah diwariskan ini dari rongrongan bangsa mana pun. Tidak ada sejengkal pun tanah yang direbut bangsa lain. Pertahankan ini!"rnrn"Gunakan segala kemampuan yang ada. Tidak ada alasan untuk menunda. Gunakan tanganmu, gunakan kakimu, gunakan otakmu untuk menggugah akalmu."rnrn"Jika engkau telah bayangkan sakitmu. Jika engkau sakit bayangkan semangatmu. Ji…
Ringkasan Sejarah Filsafat berusaha untuk melukiskan perkembangan sejarah filsafat barat, mulai dengan lahirnya pemikiran filosofis di Yunani sampai dengan abad 19. Maksud buku ialah memungkinkan suatu perkenalan pertama dengan sejarah filsafat. Karena ruangnya sangat terbatas, hanya dapat diberikan garis-garis besar saja. Namun demikian, semua tokoh yang penting dibahas di dalamnya. Dan karena…
Peradaban Hindu-Budha berjaya di awal ke 8 hingga akhir abad ke 16. Kejayaan peradaban tersebut juga melahirkan sebuah dinasti yang mempunyai sejarah panjang, yaitu Dinasti Rajawangsa. Dinasti ini mendirikan Majapahit hingga mencapai puncak kejayaan.rnrnKemasyhuran Majapahit diakui dunia sebagai salah satu imperium raksasa yang pernah ada di Nusantara. Wilayahnya membentang dari Sumatera hingga…
Para pengkritik Paus Pius IX mengatakan bahwa ketidak-dapat-sesatan Paus (ajaran infalibilitas)tidak akan menjadi doktrin gereja kalau bukan karena kemauan keras serta sikap eksentrik Paus. Meskipun sejarah mengatakan sebaliknya, ketidak-dapat-ssesatan telah menjadi sifat Gereja Katolik sejak berabad-abad sebelum Pius IX menjadi Paus. Dorongan untuk menjadikannya sebagai ajaran resmi dikemukaka…