Memahami pihak lain selalu merupakan tantangan dan dapat menjadi menakutkan, terutama ketika hubungan itu telah menimbulkan ketegangan atau bahkan buruk di masa lalu, seperti hubungan antara umat Islam dan umat Kristiani. Kita harus mempunyai keberanian untuk memulai perjalanan ini, siap untuk menanggung kesalahpahaman dan bahkan pertentangan. Itulah yang dilakukan Anawati sepanjang hidupnya. D…
Melalui buku ini pembaca diajak untuk memaknai hidup dan terus-menerus mensyukuri hidup, karena hidup adalah anugerah Tuha yang terindah. Tuhan memberikan hidup dan Dia adalah sumber hidup yang terus-menerus hadir dalam kehidupan manusia.
Aneka tulisan dalam buku ini merupakan proses perenungan yang berkenaan dengan Tuhan dan kebijakan hidup harian.Kebijakan tersebut ditemukan dalam perjumpaan dengan sesama dan alam semesta.Perjumpaan ini tidak hanya berhenti pada sebuah pengalaman,tetapi dilanjutkan dalam sebuah perenungan.Buku ini menginspirasi sidang pembaca untuk menyiasati peristiwa- peristiwa harianya dengan sikap iman : …
Kisah pelayanan dan perjalanan hidup para Bruder Jesuit - Provindo. Panggilan menjadi bruder Jesuit adalah panggilan yang penuh rahmat dan perlu disyukuri setiap waktu. Dalam menghayati panggilan tersebut, para bruder diajauk untuk selalu mengarahkan diri kepada Allah. Bentuk karya dan pelayanan mereka bisa sangat beragam, namun pada intinya mereka selalu mendukung karya pelayanan Gereja di …
Buku yang berisi kisah-kisah inspiratif dari perjalanan para misionaris SVD
Ternyata, jalan mengikuti Tuhan di zaman modern ini tidak mudah. Ada begitu banyak goadaan, tantangan, gaya hidup, dan sikap bathin yang menghalangi. Dalam buku ini juga anda akan menemukan bagaimana setiap romo dengan gayanya yang khas menuliskan apa yang menjadi concern hidup dan karyanya.
Buku ini menampilkan kisah-kisah nyata yang ditulis oleh orang-orang di seluruh dunia mengenai kepuasan yang mereka rasakan ketika berhasil mewujudkan keinginan mereka. Melalui buku ini, Michael Ogden, dan Chris Day mengajak kita untuk menggali hasrat-hasrat kita yang bila diwujudkan akan memberikan pemenuhan batiniah
Dalam buku ini, Louise mengajak kita untuk mencari dan merenungkan akar permasalahan hidup kita yang sebenarnya, membongkar pola-pola pikiran yang negatif dan merusak diri kita, mengubah dan menatanya kembali sesuai dengan apa yang kita idam-idamkan, karena kita semua pantas mendapatkan dan menerima yang paling baik, sekarang ini juga.
Buku ini mengundang kita untuk merenungkan jalan Tuhan yang berkarya di tengah kita dan dalam hidup kita, meskipun diri kita sendiri sangat terbatas dan rapuh. BUku ini berisi simpul-simpul rohani pokok dan pilihan dari berbagai renungan penulis selama karya pelayanan 25 tahun imamatnya.
evin Lewis, penulis buku ini, tidak pernah punya kesempatan. Tumbuh di sebuah kawasan kumuh dam miskin di pinggiran kota London, dipukuli dan dibiarkan kelaparan oleh kedua orang tuanya, terus-menerus mengalami gangguan di sekolah dan kurang beroleh perhatian dari Dinas Sosial, iatidak pernah “memiliki” kehidupannya sendiri. Bahkan, sesudah berada dalam perawatan dan pengasuhan sekalipun, i…