Bagaimana kelanjutan cerita March bersaudari Meg, Jo, Beth, dan Amy—setelah LITTLE WOMEN? Meg kini telah menikah. Sebagai istri, dia banyak belajar kadang-kadang dengan hati nelangsa—bahwa kehidupan berkeluarga tidak selalu mudah dan menyenangkan. Namun, dia selalu berhasil mengambil hikmah dengan bantuan suami yang dihormatinya. Mereka pun dikaruniai anak kembar. Si tomboy Jo kecewa: karen…
Tujuh hari samudra serasa hendak menelan mereka hidup-hidup. Berusaha meloloskan diri dari kekacauan di negerinya, mereka justru terperosok ke dalam situasi yang tidak lebih mudah. Impian kelualrga kecil itu kandas di sebuah pulau tropis yang asing dan terpencil.rnrnTempat itu begitu asing dan liar. Mereka harus memulai dari nol. Menerka man ayan gbisa dimakan dan mana yang beracun. Bahkan seke…
Suara Jake terdengar pelan dan bergetar saat kembali berbicara. Mungkin aku harus turun tangan untuk membantumu, Lydia. Jika kau akan menikah dengan ikan yang berdarah dingin seperti Wray, setidaknya kau harus tahu seperti apa rasanya gairah."rn"Apa?" tanya Lydia dengan suara sangat pelan, tatapannya terlihat sangat bingung.rnJake tahu itu adalah sebuah kesalahan, tetapi ia tidak peduli. Jake m…
Artemis Fowl milyuner jenius yang baru berusaia dua belas tahun. Karena ingin mendapat emas ia berhasil masuk ke dunia peri. tapi ternyata peri-peri yang dihadapinya bukanlah seperti yang ada dalam dongeng. Mereka bersenjata dan berbahaya dan mereka mau melakukan apa saja untuk membebasakan teman mereka yang ditawan Artemis.rnrnKisah ini dimulai beberapa tahun yang lalu, pada perlulaan abad dua…
Mengaoa kita harus mendengarkan suara hati kita?" tanya si anak, ketika mereka mendirikan tenda pada hari itu.rn"Sebab di mana hatimu berada, di situlah hartamu berada."rnrnDemikian selintas percakapan antara Alkemis dan SAntiago, anak gembala yang mengikuti suara hatinya dan berkelana mengejar mimpinya. Perjalanan tersebut membawanya ke Tangier serta padang furun Mesir, dan di sanalah dia bert…
Hati-hati, Nestor. Kau harus tetap menggedor dan berteriak. Jangan bergerak dari pintu, satu senti pun, atau kau akan kehilangan arah. Kegelapan dapat menyesatkan. Jangan berhenti. Tapi, masalahnya dingin menyusup melalui mulut, hidung, telinga .... Itu yang akan membuatmu gila dan bertindak bodoh, membunuhmu ....rnrnNestor Cheffano, sang koki yang lugu, ditemukan tewas terkunci di dalam ruang …
Dalam novel ini yang terbit sebelum The Alchemist, Paulo menempuh perjalanan untuk mencapai pengetahuan diri, kebijaksanaan dan penguasaan spiritual. Dipandu oleh teman seperjalanannya yang bernama Petrus, Paulo menyusuri jalan ke Santiago yang suci, melalui serangkaian cobaan dan ujian sepanjang jalan bahkan bertatap muka dengan seseorang yang mungkin sang iblis. Kenapa jalan hidup sederhana t…
Musim Dingin, 1916: Di St Petersburg, Rusia di ambang revolusi. Di luar Institut Smolny untuk Putri Bangsawan, seorang pengasuh tengah menunggu putri tuannya untuk dijemput pulang dari sekolah. Gawatnya, begitu pula polisi rahasia Tsar. rnrnKala itu telah berusia 16 tahun, Sashenka Zeitlin telah berubah menjadi gadis cantik dan keras kepala. Seperti ibunya yang berpesta dengan Rasputin dan tema…
Novel ini berkisah tentang seorang suami yang ditinggalkan istrinya tanpa alasan tanpa jejak. Kepergiannya menimbulkan pertanyaan besar yang makin lama makin menggerogoti hati dan pikiran, kenangan yang ditinggalkannya tak terhapuskan, hingga menjadi obsesi yang nyaris membawa sang suami pada kegilaan. Untuk menjawab pertanyaan: Mengapa" itu, sang suami menelusuri kembali jejak kebersamaannya d…
Galip adalah seorang pengacara yang tinggal di Istanbul. Suatu hari, Ruya - istrinya yang tercinta - menghilang begitu saja. Galip curiga, Ruya meninggalkan dirinya demi Celal, seorang kolumnis surat kabar terkenal. Masalahnya, Celal pun ikut menghilang tanpa jejak.rnrnDalam investigasi demi menemukan keberadaan sang istri, Galip mencoba menguak identitas Celal. Galip merasa, dengan mencoba ber…