Text
Saat Delapan Lonceng Berdentang ( When Eight Bells Toll)
Dengan sangat hati-hati Philip Calvert menyelinap naik ke atas kapal Nantesville. Apa yang terjadi pada agen-agen yang diselundupkannya ke kapal? Begitu melihat jenazah mereka, tahulah ia.rnrnBatang-batang emas bernilai jutaan pound dirompak di Laut Irlandia. Dengan kecekatan mematikan. Naluri Philip Calvert membawanya ke sebuah teluk sunyi dan gersang di Torbay, tapi suasana sunyi itu ternyata hanya di permukaan. Tempat itu merupakan titik pusat peristiwa lenyapnya orang-orang dan kapal-kapal secara misterius. Bahkan sersan polisi yang berkuasa di sana pun tampaknya ikut bersandiwara. Mengapa? Selamat Membaca :)
No other version available