Text
Asimilasi Di Bidang Pendidikan
Buku ini berisi informasi tentang penjelasan pelaksanaan asimilasi di bidang pendidikan, resolusi MPR sementara Republik Indonesia, Keputusan Presiden RI tahun 1967, Surat Presiden RI, Keputusan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan, Instruksi mentri pendidikan dan kebudayaan, dan keputusan mentri pendidikan dan kebudayaan tahun 1975
No other version available