Text
How To Delegate
Buku ini berisi informasi tentang teknis praktis menunjukkan fleksibilitas waktu, memotivasi staf, efektivitas briefing, improvisasi jenis pekerjaam, Ilustrasi dan teks yang mencakup setiap aspek formmal dan informal dalam pendelegasian. Buku ini dilengkapi pula dengan daftar sederhana yang membekali teman-teman untuk terlibat dalam proses pendelegasian, bagan, dan diagram yang memperlihatkan aneka pilihan tindakan dan dilengkapi contoh yang bermanfaat.
No other version available