Text
Seks yang Membahagiakan
Buku ini ditujukan kepada pasangan suami istri yang menghadapi masalah seksual dan menginginkan fungsi kehidupan seksual yang harmonis. Di dalam buku ini disampaikan berbagai gangguan, dorongan, bangkitan seksual, disfungsi ereksi, ejakulasi dini, ejakulasi terlambat, dispareunia, hambatan orgasme, vaginismus, sex therapy, disfungsi sexual pada usia lanjut, gaya hidup, narkoba dan disfungsi seksual, kegemukan dan disfungsi seksual, perkosaan oleh suami, diabetes-stroke-jantung-kecacatan-andropouse dan disfungsi sosial.
No other version available