Text
Budi Utomo Cabang Betawi
Buku ini merupakan uraian sejarah perjuangan kaum pergerakan Indonesia dalam usaha menghimpun kekuatan. Berbagai peristiwa otentik dalam buku ini memberikan gambaran latar belakang kelahiran Boedi Oetomo, khususnya Cabang Betawi, dan penilaian baru akan peranan dan cita-citanya. Buku ini penting bagi para peneliti sejarah, para mahasiswa dan masyarakat umum.
No other version available