Text
Niccolo Machiavelli: Penguasa Arsitek Masyarakat
Perkembangan negara modern semakin membikin orang bertanya apakah legitimasi negara ditentukan oleh tujuan atau cara. Tujuan sering terlalu samar-samar tetapi caranya yaitu kekerasan fisik menjadi pengalaman keseharian. Perkembangan negara modern tidak jarang harus menempuh periode dalam sentralisasi kekuasaan, penghancuran kekuatan lokal. rnBaik dalam Sang Penguasa maupun Percakapan, menonjol penegasan Machiavelli tentang perlunya penegakan hukum. Kepastian hukum ini merupakan salah satu pranata dalam republik. (hlm. 95, Bab V)
No other version available