Text
Keluarga Permana
Novel ini mengisahkan kehancuran keluarga. Ayah menganggur karena dituduh korupsi, cemburu kepada istri yang bekerja rapat dengan direkturnya. Tanpa pegangan dan harapan, ia jadi kejam kepada keluarganya. Anaknya hamil dan terpaksa kawin dengan pemuda yang tidak seagama, kemudian meninggal karena keguguran. Timbulnya masalah agama, pertentangan keluarga, goncangan batin, kemalangan yang bertubi-tubi, tak tertahankan oleh sang ayah sehingga berakibat fatal.
No other version available