Text
Tentang Marhaen dan Proletar
Buku ini berisi pidato panjang Bung Karno mengenai ideologi politik Indonesia yang merupakan kritik terhadap ideologi Marxisme ketika diterapkan di Indonesia. Inilah pidato terpenting dalam keseluruhan karier politik Bung Karno dan menjadi puncak pemahamannya akan wawasan kenusantaraan berhadapan dengan situasi penjajahan dunia kala itu. Buku ini direkomendasikan kepada teman-teman yang mempelajari sejarah dan berminat dengan politik Indonesia.
No other version available