Text
Komunikasi Massa 3
Jilid 3 ini menguraikan beberapa masalah terapan perancanaan komunikasi. Uraian itu antara lain perencanaan pembangunan dan komunikasi, Kerjasama antardepartemen-lintas sektoral dalam bidang kebudayaan dan penerangan, pengendalian rencana penerbitan pemerintah dalam menunjang pembangunan, masalah pengadaan buku dan penerbitan, dasar komunikasi dan jurnalistik, komunikasi massa dan penerangan tentang hukum, komunikasi massa dalam kampanye konservasi energi,dan faktor sosial dan komunikasi dalam pelayanan kesehatan.
No other version available