Text
Pengabdi Keadilan
Iman Kristiani menurut kita untuk menjadi seorang pengabdi keadilan. Pengabdi keadilan, demi pelayanannya, harus membuat diagnosa mengenai permaslahan orang kecil secara tepat. Baru sesudah itu, membantu memecahkan masalah dengan pelayanan yang cocok. Diagnosa yang salah akan mengakibatkan pelayanan yang salah pula, dan akhirnya orang kecillah yang akan dirugikan
No other version available