Text
Anugrah-Anugrah Cinta
Buku ini berisi renungan pengalaman dan mengembangkan anugerah-anugerah cinta oleh Bunda Teresa dari Kalkuta. Buku ini terdiri dari tiga bagian dan tiap bagian terdiri dari 4 renungan singkat yang mudah dipahami. Buku ini dapat menjadi bahan renungan pribadi maupun kelompok.
No other version available