Text
BIOTEKNOLOGI DAN BIOETIKA
Buku ini merespons kemajuan bioteknologi dengan mengangkat pertanyaan-pertanyaan etis yakni mengenai pandangan akan manusia sebagai makhluk fisis saja atau hidup bisa direduksi sebagai proses teknis ilmiah saja dihadapan teknik pembuahan in vitro, pencakokan organ tubuh, rahim titipan dsb. Ulasan dalam buku ini dapat menjadi refrensi menarik bagi teman-teman yang sedang mempelajari Etika.
No other version available