Text
Bisakah Tuhan Dipercaya?
Buku ini mempertanyakan apakah dunia tanpa kejahatan adalah dunia yang baik untuk manusia? Apakah kehendak bebas akan tetap ada jika kita hanya memilih yang baik saja? Buku ini menantang pembaca untuk memikul tanggung jawab atas segala tindakan, menguji kembali cetak biru surgawi dengan beban keputusasaan yang lebih ringan.rnrnJika Tuhan bernar Maha Kuasa dan Maha Pengasih, mengapa ada begitu banyak kejahatan di dunia ini? John Stackhouse mengambil pendekatan yang lebih mendalam melampau Rabi Kushner dan para pemulis lainnya, menguji apa kata para filsuf dan teolog menenai hal ini dan memeberikakn jawaban yang menenangkan bagi pembaca yang bijak.rnrnJohn Stackhouse mengamati bagaimana para pemikir besar bergumul dengan masalah kejahatan ini - mulai dari Buddha, Confusius, Agustinus, dan David Hume hingga Martin Luther, C.S. Lewis dan sebagainya. - dan mendasarkan analisis mereka pada contoh sehari-hari. Tanpa mengabaikan kontradiksi serius karena Tuhan Maha Baik yang mengizinkan adanya penyakit mematikan, bencana alam, cacat lahir, dan kejahatan keji yang membawa penderitaan dalam hidup. Stackhouse bertanya apakah dunia tanpa kejahatan adalah dunia yang paling baik untuk kita. Apakah hidup tanpa penderitaaan akan menjadi hidup yang paling berarti? Apakah kehendak bebas akan tetap ada jika hanuya memilih yang baik saja? Stackhouse menguji pertanyaan ini secara jelas dan bernas, serta secara tegas mengukuhkan bahwa manfaat kejahatan sesungguhnya melebihi harga yang harus dibayarnya.rn
No other version available