Text
Rahmat Dalam Sakramen
Buku ini berisi jawaban atas 48 pertanyaan menarik mengenai sakramen dan daya hidupnya di dalam hidup umat. Melalui buku ini teman-teman akan mengenal Sakramen bukan sebagai teori atau ajaran gereja saja melainkan melalui pertanyaan dan pengalaman konkret sehari-hari.
No other version available