Text
Mimpi Anak Jadi Naga (Orangtua Mana yang Tidak Ingin Anaknya Sukses dan Bahagia)
Kesadaran bahwa anak memiliki jalan hidupnya sendiri sangat kuat terungkap dalam setiap tulisan-tulisan di dalam buku ini. Dengan membaca buku ini, pembaca akan mendapat kesadaran akan peran orang tua yang sejati dalam proses perkembangan anaknya adalah sebagai pendukung yang memahami dan mengenali bakat anak sehingga bakat tersebut dapat berkembang secara maksimal. Menjadi Jagoan-jadi Naga berarti menjadi berguna dan kuat. Semua itu dirangkum dalam 58 pokok bahasan yang disajikan secara menarik dan enak dibaca karena disampaikan melalui kisah-kisah konkret antara anak dan orang tuanya.
No other version available