Text
Tuhan Ingin Anda Kaya (Teologi Ilmu Ekonomi)
Buku ini menyajikan 9 pokok bahasan mengenai teologi ekonomi; Tuhan ingin anda Kaya, Perjanjian, Pencarian Camelot, Alkimia Ekonomi, Pekerjaan dan Tempat Kerja abad ini, Uang, Pemerintah serta Kepemimpinan. Sembilan pokok tersebut akan membantu teman-teman untuk mengenali rencana Tuhan dalam jerih payah kerja kita sehari-hari di dunia sekarang ini.
"Menggunakan berbagai materi pendukung, mulai dari Kitab Suci sampai statistik, Paul Zane Pilzer telah membantu menggeser pemikiran kita dari keadaan kekurangan sumber daya menjadi kelimpahan dan kekayaan ekonomi. Buku ini "bacaan wajib."
- Anthony Robbins, Penulis Awaken the Giant Within Unlimited Power.
"Bakat istimewa Paul Zane Pilzer adalah menjinakkan misteri menghasilkan uang di Abad Informasi dan mendudukan Anda di atas pelananya. Sebagai pencerita yang memukau, dia memberi Anda banyak wawasan yang menggairahkan membantu Anda menarik berbagai keterkaitan yang tak terduga, serta membukakan berbagai prospek peluang. Tuhan Ingin Anda Kaya akan memacu benak Anda dengan berbagai gagasan baru."
- Scott DeGArmo, Editor Kepala dan Penerbit Majalah Success.
"Tuhan Ingin Anda Kaya membuat Anda mengerti cara dan alasan dunia akan terus menjadi semakin kaya secara materiil. Paul Zane Pilzer memahaminya dengan benar."
- Julian Simon, Profesor Administrasi Bisnis, University of Maryland, Penulis The Ultimate REsume.
No other version available