Text
Panglima Besar TNI Jenderal Soedirman: Pemimpin Pendobrak Terakhir Penjajahan di Indonesia
Generasi sekarang, maupun yang akan datang memperoleh bahan otentik untuk mengenal Jenderal Soedirman dan perjuangannya karena fakta yang dikemukakannya dalam buku telah dipelajarinya dengan tertib dan mendalam. Juga penulis mengenal sikap politik pemimpin Indonesia dari zaman itu.rn-BM. Diah Harian MERDEKA.rnrnBagaimanapun, tujuan penulis untuk memaparkan kisah penulis pribadi sebagai pengawai Pak Dirman waktu memimpin perang gerilya memang tercapai. Penulis tidak terlalu terbuai pada selfpraise yang berlebihan. Selain kisah keberhasilan, disebut juga satu dua kegagalan atau salah langkah yang dialami penulis.rn- Jakob Oetama, Harian KOMPAS
No other version available