Buku ini menceritakah pengalaman perjalanan missi Romo Le Cock d'Armandville. Baiknya buku ini dibaca sedikit-sedikit tidak dihabiskan secara langsung karena kisah yang satu tidak terkait dengan kisah yang lain.Teladan dan semangat Pater Le Cock akan memperkaya kerohanian teman-teman.
Buku ini merupakan kumpulan tulisan para rohaniawan dalam usaha menjelaskan Yesus Kristus yang ilahi dan manusiawi di tengah dunia.
Buku ini membantu teman-teman untuk menjawab permasalahan yang muncul di sekitar Maria dengan dasar pokok-pokok ajaran konsili Vatikan II yang tertuang dalam konstitusi dogmatis Lumen Gentium. Buku ini juga menantang teman-teman untuk menggali inspirasi aktual bagi pengungkapan dan perwujudan iman di masa kini."
Isi buku ini merupakan konsep-konsep politik antar negara dan agama, gereja dan negara, kekuasaan dan penguasaan, raja dan rakyat, politik dan pelayanan. Konsep-konsep tersebut muncul juga dalam sejarah keselamatan seperti tersirat dan tersurat di dalam kitab suci. Buku ini merupakan sebuah usaha untuk membangun konsep politik berdasarkan kajian biblis dan teologis. Benang merah yang menjadi…
Buku ini berisi data-data mengenai sumber-sumber kelautan dan penghasilan serta kerasulan gereja di tengah kaum nelayan.
Penhayatan iman meliputi pengolahan batin dan pengolahan lingkungan sosial. Dewasa ini semakin disadari mendesaknya pengolhan lingkungan sosial demi kesejahteraan semua orang dengan mengutamakan kaum miskin, saudara-saudari yang terlupakan dan menderita.
Buku ini berisi 2 pokok utama yakni bersama-sama mengenal pribadiku dan bersama-sama mengenal Yesus Kristus. Yang pertama terdiri dari tiga pokok renungan, saya seorang pribadi, apa yang menghalangi saya, dan keberanian hidup. Yang kedua terdiri dari 11 pokok renungan; putra manusia, emmanuel, Yesus penyelamat, karya roh kudus, kebahagiaan, putra Allah, putra-putra Allah di dalam Kristus, Penem…
Buku ini berisi bahan-bahan untuk 9 kali pertemuan yang adalah permainan serta permenungannya. Bahan-bahan tersebut disusun sesaui dengan kronologi pertemuan; mulai bertemu, yang belum dikenal, latihan pendahuluan, masa kecil, masa depan, kelompok, bergembira, presepsi, kesadaran diri dan kedalaman hidup.
Renungan-renungan dalam buku ini tidak bersifat ilmiah, namun ajaran yang dikemukakan di dalamnya berdasarkan Kitab Suci dan ajaran Gereja. Tujuanya, seperti dikatakan di atas, adalah menghidupkan kesadaran kita akan persekutuan hidup dengan Yesus dan dampaknya bagi cara hidup kita. Semua renungan disajikan dalam bentuk khalwat selama satu minggu sebagaimana tampak jelas dalam isi dan susunan b…
Buku ini mengupas tuntas mengenai ciri-ciri khas dan gejala serta kendala yang dialami manusia usia lanjut, pola-pola penghayatan, dan rangkaian karunia serta karya yang dinikmati dan dihayatinya secara silih berganti. Sehingga, usia lanjut benar-benar menjadi masa yang penuh berkah dan rahmat. Sebuah buku penuntun yang baik untuk memahami kaum lanjut usia dan pegangan yang perlu dalam meng…