Di Indonesia, berbagi konsep nomenklatur kewilayahan seperti 'wilayah', 'kawasan', 'daerah', 'regional, 'area', 'ruang'' dan istilah-istilah sejenis, banyak dipergunakan dan saling dapat dipertukarkan pengertiannya walaupun masing-masing memiliki bobot penekanan pemahaman yang berbeda-beda. Secara teoritik, tidak ada perbedaan nomenklatur antara istilah wilayah, kawasan, dan daerah. Semuanya se…
Jakarta adalah kota terbesar di Indonesia yang sekaligus menjadi ibukota negara. Kota dengan penduduk 10 juta lebih ini terdiri dari berbagai golongan, etnis, ras dan agama. Kota ini hanya memiliki luas 740 km persegi atau dengan kepadatan kira-kira 13.500 jiwa/km. Hal ini tentunya menyimpan masalah yang lebih kompleks dibandingkan kota-kota lain di Indonesia. Masalah masalah yang beragam terse…
Buku ini membeberkan psikologi sosial, yaitu cabang ilmu psikologi yang mempelajari tingkah laku manusia dalam berbagai situasi sosial. Melalui buku yang sederhana ini mencoba memaparkan bagaimana psikologi sosial diterapkan dalam masalah-masalah sosial.
Buku ini berisi seluk beluk mengenai kelompok masyarkat elit yang menjadi penentu kebijakan dalam masyarakat modern. Isi buku ini dibagi menjadi 11 bagian yakni pengantar, anteseden sejarah, kekuatan sosial elit penentu, fungsi sosial, kasus-kasus munculnya elit penentu, Tata Moral, Peranan Simbolis, Latar belakang Elit terpilih di Amerika, jatuh dan bangkitnya elit penentu, persamaan dan kebe…
Orangtua memiliki keterbatasan-keterbatasan yang harus dimengerti dan diterima sang anak demikian pula sebaliknya. Adanya keterbatasan itu tidak menjadikan seseorang menjadi kerdil atau tidak berkembang. Hal itu justru tantangan. Buku ini akan mengungkapnya.rnSelamat Membaca :)
Buku ini berisi panduan praktis untuk memperoleh keluarga yang harmonis dalam tiga langkah. Langkah pertama adalah membangun dasar atau tata hukum keluarga, langkah kedua adalah memenuhi kewajiban anda menata ekonomi keluarga, dan langkah ketiga adalah Mengundang keajaiban melalui tradisi keluarga. Di bagian akhir ada uraian mengenai cara membesarkan anak, apa dan bagaimana membangun homebase.
Buku ini berisi dinamika ideologi dan politik kenegaraan yang terjadi dalam organisasi Islam NU. 6 bab tersebut antara lain adalah Nahdlatul Ulama dalam Kepungan Politik Praktis, Nu-Kittah-Konflik Kepentingan, Kiai-Politik-Nasib Umat, NU-Ideologi-Mandat Jemaah, Menyoal Moderatisme NU, Ragam dan dinamika NU di daerah.
Buku ini ditulis dengan maksud membuat hukum perkawinan mudah dipahami oleh masyarakat. Dengan itu bentuk tanya jawab dalam buku ini dibagi menjadi 2 bagian. Bagian pertama mengenai hukum perkawinan yang berlaku bagi semua warga negara Indonesia, tanpa memandang golongan, agama, dan kepercayaan termasuk yang bukan warga negara Indonesia. Bagian kedua secara khusus menjelaskan perkawinan Islam …
Buku ini diterbitkan untuk Universitas Satya Wacana. Isi buku ini adalah uraian-uraian mengenai transmigrasi, masalah pertanahan di daerah pemukiman transmigrasi, masalah produksi dan pemasaran hasil komoditi pertanian, benturan sosial dan budaya di daerah pemukiman transmigran, kerja sama antar lembaga dalam penyelenggaraan transmigrasi, menuju pola transmigrasi tri partial sebuah agenda penel…
Semua kisah berawal dari berita sakitnya ayah Tino Saroengallo, Renda Saroengallo yang pada tahun 2003 berusia 81 tahun. Ne’Renda, begitulah panggilan akrab sang ayah, sepanjang tahun 2003 tiba-tiba saja kerap memanggil Tino ditengah kesibukannya untuk sekadar bertemu. Barangkali sudah firasat akan berpulang, Ne’Renda selalu menyisipkan kisah pemakaman adat Toraja dalam pembicaraan dengan T…