Buku ini menyajikan berbagai cara kebudayaan-kebudayaan di dunia menggambarkan Yesus baik oleh orang Kristen maupun orang bukan Kristen. Melalui buku ini penulis hendak menjawab apakah usaha penyampaian Yesus dengan cara demikian harus dianggap sebagai pengkhianatan terhadap watak-Nya yang asli, atau sebagai penggambaran yang sungguh layak.