Secara runtut buku ini akan menjadikan Anda dengan cepat dan mudah untuk menghasilkan gambar yang bagus. Diajarkan secara sistematais dari pengenalan media, komposisi, anatomi sampai suasana yang dijelaskan secara mudah sederhana. Harapannya, buku ini menjadi panduan mudah belajar menggambar untuk pemula maupun sebagai referensi bagi yang gemar menggambar. Di sini Anda akan menemui banyak kemud…