Menggapai demokrasi? Apakah demokrasi itu jauh di luar sana, hingga kita harus menggapainya? Kalau kita tidak mampu menggapainya , apa resikonya? Kita yakin, demokrasi adalah jalan terbaik untuk mewujudkan cita-cita bangsa Indonesia. Adil -- berkemakmuran -- makmur berkeadilan. Namun, harus dikatakan kalau bangsa Indonesia masih harus belajar mengenai demokrasi dengan tingakat kesulitan sang…