Kun kecil tidak terlalu senang saat kedatangan anggota baru di keluarganya; seoranga adik bayi perempuan. Kun khawatir orangtuanya tidak akan menyayanginya sebesar dulu. Benar saja, sekarang semua-semua adalah soal adiknya. Karena itu, Kun mulai bertingkah, menciptakan keributan-keributan kecil di rumah, melawan ibu dan ayah dan mengisengi adiknya hingga menangis.rnrnPokoknya, Kun tidak suka pa…