Begitu banyak masalah pelik masih berlangsung melanda bangsa ini , mulai dari masalah sosial-politik, pendidikan, sampai perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Setiap masalah tersebut sarat dengan persoalan etis yang bahkan tidak disadari membutakan mata kita dan menciptakan wacana dalam pikiran kita bahwa yang terjadi itu baik-baik saja. Namun kenyataan yang terjadi tidaklah demikian. Ba…
Ringkasan Sejarah Filsafat berusaha untuk melukiskan perkembangan sejarah filsafat barat, mulai dengan lahirnya pemikiran filosofis di Yunani sampai dengan abad 19. Maksud buku ialah memungkinkan suatu perkenalan pertama dengan sejarah filsafat. Karena ruangnya sangat terbatas, hanya dapat diberikan garis-garis besar saja. Namun demikian, semua tokoh yang penting dibahas di dalamnya. Dan karena…
Pemilihan judul Sekitar Bioetika ini tidak memerlukan pertimbangan yang panjang, karena hampir semua tulisan membahas teme sekitar bioetika (etika biomedis). Hanya dua tulisan tidak berbicara tentang bioetika, tetapi tentang hak (tulisan Bab 9) dan tantang filsafat dan teologi (tulisan Bab 10). Tetapi secara tidak langsung ada hubungan juga, karena hak pasti termasuk tema yang penting untuk bio…
Buku Etika Biomedis ini merupakan hasil akhir banyak tahun mengajar dan meneliti di Fakultas Kedokteran. Walaupun profesi kedokteran adalah profesi tertua dalam sejarah yang memberikan perhatian khusus kepada etika, etika kedokteran sebagai mata kuliah belum lama dimasukkan ke dalam kurikulum Fakultas Kedokteran. Sejarah perkembangan secara singkat dilukiskan dalam buk ini. Sebagai ilmu, eti…
Sejarah psikoanalisa menegaskan bahwa istilah "psikoanalisa" pada mulanya hanya dipergunakan dalam hubungan dengan pemikiran Freud tentang hidup osikis manusia, sehingga "psikoanalisa" sama artinya dengan "psikoanalisa Freud". Dengan penegasan itu diakui bahwa Freud merupakan pemimpin gerakan psikoanalisa, yang timbul di daratan Eropa lalu menyebar ke Inggris, Amerika Serikat, dan seluruh dunia…
Sigmund Freud adalah nama besar yang telah meninggalkan jejak-jejak pemikirannya pada kultur modern kita. Majalah Time tiga kali meliput dokter dari Austria itu sebagai cover story pada 1924, 1939 (tahun kematiannya), dan 1993. Bahkan, menjelang pergantian abad, majalah tersebut menobatkannya sebagai satu dari seratus tokoh yang paling berpengaruh sepanjang abad ke 20.rnrnPengaruh itu terus ber…
Buku kecil ini menggariskan metode belajar yang efektif dan efisien untuk mahasiswa yang ingin meraih prestasi maksimal dalam pendidikan tingginya. Antara lain dipaparkan cara yang sudah terbukti ampuh untuk mengikuti kuliah, menjalankan studi mandiri, mempersiapkan ujian, tehnik membaca dan menyiasati ujian, kiat menulis karangan ilmiah dan memanfaatkan tehnologi informasi.rnBuku kecil ini aka…