Search by :
Last search:
Novel ini menghadirkan perenungan terhadap alam, terutama di tanah Madura, dalam bentuk puisi. Dengan bahasa yang plastis, ia telah berhasil mengungkapkan perasaannya sebagai tanggapan terhadap apa yang terjadi di sekitarnya.