Buku ini berisi tiga tulisan tentang jiwa bangsa dan tatapan untuk masa depan, masalah pri dan nonpri, dan rekaman tanya jawab seminar. Ketiga tulisan tersebut akan tetap relevan di segala zaman terutama bagi suatu negara yang penduduknya majemuk.
Buku ini terdiri atas beberapa bagian yang membahas tentang prespektif politik ekonomi, pasang surut ekonomi Indonesia, masalah moneter, politik ekonomi, pasang surut ekonomi Indonesia, masalah moneter, masalah fiskal, sektor riel, konglomerat, demokrasi ekonomi, koperasi, persoalan manajemen, analisis politik dan hak asasi, dan nasionalisme. Buku ini sungguh penting dan perlu dibaca oleh kalan…
Buku ini menyajikan pembahasan yang menarik mengenai tata niaga, kredit macet, pasar bebas, utang luar negri, ekonomi kerakyatan, daya saing, pajak, efisiensi BUMN, pasar modal, pertumbuhan ekonomi, masalah buruh, serta etika bisnis.