Kecemasan akan buruknya masa depan lingkungan bagi generasi berikutnya, dikarenakan banyaknya kepentingan yang andil termasuk kepentingan bisnis dan politik. Untuk itu banyak hal yang mesti kita benahi dari sekarang. Semua pendekatan mesti dilakukan dengan kearifan dan semangat untuk mempertahankan lingkungan agar selalu menjadi sahabat manusia.rnrnBuku ini hadir sebagai bentuk kepedulian terha…