Etika adalah cabang filsafat (di samping logika, ontologi/metafisika, epistemologi dan estetika) yang menyelidiki bagaimana manusia bertindak dengan baiks ebagai manusia: hormat pada martabat diri sendiri, hormat pada martabat manusia lain serta alam lingkungan. Dan, ini berlaku universal, termasuk pada anak kecil usia dini: "hormati ayah-ibu, hormati gurumu, sayangi teman". Pada era sekaran…